Sabtu, 01 Juni 2024

Breaking News

  • Catatan Banjir Terparah, Bupati Zukri: Ini Harus jadi Perhatian Pemerintah Pusat   ●   
  • Jalan Sudirman Ujung Tergenang Banjir, PUPR Riau Turunkan Ekskavator Amfibi Bersihkan Parit   ●   
  • Akibat Galian IPAL, Jalan Ahmad Dahlan dan Balam Ujung Pekanbaru Ambruk   ●   
  • Berhasrat Ikut Pilgub Riau, Syamsurizal Incar Septina jadi Wakil
Serantau

Kamis, 07 Maret 2019 12:24 WIB
Bencana banjir yang melanda Desa Petapahan, Kecamatan Gunung Toar, kabupaten Kuasing, beberapa hari lalu telah mengundang simpati dari berbagai pihak. Masyarakat dari berbagai elemen mulai dari paguyuban sampai organisasi kemasyarakatan pun turut memberikan bantuan guna meringankan beban para korban banjir ini.

Rabu, 06 Maret 2019 22:14 WIB
Ruas Jalan Kemuning yang terletak di RT 04 RW 03 Kelurahan Pematang Reba Kabupaten Indragiri Hulu, Riau semakin rusak parah.

Rabu, 06 Maret 2019 21:16 WIB
Gubernur Riau Syamsuar yang turut hadir menyaksikan peresmian Mal Pelayanan Publik (MPP) di Kota Pekanbaru turut memberikan apresiasi yang telah dilakukan oleh Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru.

Rabu, 06 Maret 2019 20:21 WIB
Komitmen anak perusahaan Pertamina (persero) dalam meningkatkan kinerja dalam bidang Health Safety Security & Environment (HSSE) kembali diwujudkan melalui kegiatan peresmian demo room.

Rabu, 06 Maret 2019 18:30 WIB
Jaya Kusuma kembali menahkodai National Paralympic Committe (NPC) Riau periode 2019-2024 setelah terpilih secara aklamasi dalam Musyawarah Olahraga Provinsi (Musorprov) NPC Riau yang digelar di Hotel Drego Pekanbaru Rabu (6/3/2019).

Rabu, 06 Maret 2019 13:38 WIB
Penyelenggara negara dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab tidak boleh terkontaminasi dari situasi apapun. Karena itu selaku pelayan publik, Aparatur Sipul Negea (ASN) dituntut tidak hanya memiliki kapasitas dan kapabilitas, tapi juga harus berintegritas tinggi untuk memajukan bangsa.

Rabu, 06 Maret 2019 08:27 WIB
Gubernur Riau H Syamsuar yang diwakili Kadispora Riau, Doni Aprialdi, resmi membuka acara Musyawarah Provinsi (Musprov) Nasional Paralympic Committee (NPC) Provinsi Riau di Hotel Drego Pekanbaru, Selasa (5/3/2019) malam.

Rabu, 06 Maret 2019 08:04 WIB
Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia, Arief Budiman, melantik lima orang komisioner KPU Kabupaten Inhu periode 2019-2024.

Selasa, 05 Maret 2019 21:50 WIB
Puluhan Personel Polsek Batang Gansal bersama Pemuda Ikatan Keluarga Minang Riau (IKMR) Kecamatan dan dibantu masyarakat Desa Seberida melaksanakan bedah rumah.

Selasa, 05 Maret 2019 21:39 WIB
Satu persatu kecamatan di Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing) telah menuntaskan pelaksanaan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) tahun 2020.

Selasa, 05 Maret 2019 19:58 WIB
Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) melalui Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) akan memberikan pelatihan bagi pencari kerja di Rohil.

Selasa, 05 Maret 2019 17:55 WIB
Forum Perangkat Daerah (PD) Kabupaten Bengkalis tahun 2019 untuk dua kelompok kerja sudah hampir menuntaskan kegiatan. Kalau tidak ada kendala, maka dua kelompok kerja ini, akan menyelesaikan tugas mereka pada Rabu besok (6/3/2019)

Selasa, 05 Maret 2019 16:20 WIB
Hari ini Selasa (5/3/2019), Pengurus Nasional Paralimpyc Committee (NPC) pusat mendarat di Kota Pekanbaru. Kehadiran Pengurus NPC Pusat adalah dalam rangka menghadiri pelaksanaan Musyawarah Provinsi (Musprov) NPC Riau.

Selasa, 05 Maret 2019 15:25 WIB
Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Bengkalis Bustami HY menegaskan, abrasi pulau Bengkalis tetap menjadi perhatian Pemerintah Kabupaten Bengkalis.

Selasa, 05 Maret 2019 14:47 WIB
Bupati Mursini memuji cita rasa makanan dan minunan menu hasil olahan kaum ibu Desa Marsawa dan sekitarnya. Berbagai jenis makanan ini sangat berpotensi untuk dikembangkan dan dapat menembus pasar, apalagi jika dikemas secara menarik.

Senin, 04 Maret 2019 22:17 WIB
Bertempat di lapangan bola Desa Harapan Baru, Kecamatan Mandau Bupati Bengkalis Amril Mukminin meresmikan Pencanangan Ikatan Bidan Indonesia – Kependudukan Keluarga Berencana dan Pembangunan Keluarga (IBI-KKBPK) tingkat Kabupaten Bengkalis tahun 2019, Senin (4/3/2019).

Minggu, 03 Maret 2019 09:24 WIB
Melihat pentingnya aturan yang mengatur jalannya organisasi kemahasiswaan khususnya di lingkungan kampus, Senat Mahasiswa (SEMA) Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Bengkalis melaksanakan Kongres Mahasiswa IV, Sabtu (2/3/2019).

Sabtu, 02 Maret 2019 20:49 WIB
LPPL Radio Swara Lima Luhak (RSLL) Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Rokan Hulu (Rohul) ikut berpartisipasi  dalam Acara Focus Group Discussion (FGD) dan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Ke-2 LPPL Radio Televisi Nasional 2019, Kamis (28/2/2019).

Sabtu, 02 Maret 2019 17:26 WIB
H. Mukman Asul resmi menjabat sebagai Kepala Desa Lambang Sari V Kecamatan Lirik periode sisa masa jabatan 2015-2021.

Sabtu, 02 Maret 2019 16:09 WIB
Camat Lirik Kabupaten Indragiri Hulu, Wisnu Subroto menerima bantuan peralatan pemadam kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) dari CD perusahaan perkebunan kelapa sawit PT Tunggal Perkasa Plantations (PT.TPP) Hadi Sukoco.

Jum'at, 01 Maret 2019 21:49 WIB
Kecamatan Batang Cenaku menjadi Kecamatan terakhir Rangkaian Pelaksanaan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2020 Tingkat Kecamatan di Kabupaten Indragiri Hulu.

Jum'at, 01 Maret 2019 19:18 WIB
Seminar Nasional PPs Universitas Pancasila
Direktur Utama Bank Riau Kepri DR. Irvandi Gustari tampil sebagi narasumber pada Seminar Nasional bertema "Tantangan Ketenagakerjaan pada Proteksi Sosial dalam Menghadapi Industri 4.0" di kampus Pascasarjana Universitas Pancasila, Menteng, Jakarta., Kamis (28/2/2019).

Jum'at, 01 Maret 2019 10:10 WIB
Dengan menggunakan dua bus sekolah, puluhan anak-anak TK Setia Budi tiba di Markas Komando Distrik Militer (Makodim) 0321 Rokan Hilir (Rohil), Kamis (28/2/2019).

Kamis, 28 Februari 2019 21:20 WIB
Polresta Pekanbaru, hari ini, bersama Polsek Payung Sekaki mengadakan kegiatan patrolu di wilayah Kecamatan Payung Sekaki.

Kamis, 28 Februari 2019 20:36 WIB
Selama kurang lebih 12 hari, dimulai 28 Februari sampai dengan 11 Maret 2019 mendatang, Bappeda Kabupaten Bengkalis menggelar Forum Perangkat Daerah bersama seluruh Perangkat Daerah (PD).

Kamis, 28 Februari 2019 20:10 WIB
Bupati Bengkalis Amril Mukminin dan Sekrataris Daerah (Sekda) H Bustami HY hadir dalam Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) bidang kewaspadaan nasional dalam rangka pemantapan penyelenggaraan pemilu serentak tahun 2019, Batam, Provinsi Kepulauan Riau, Kamis (28/2/2019).

Kamis, 28 Februari 2019 14:04 WIB
Direktur Utama Bank Riau Kepri DR. Irvandi Gustari tampil sebagai narasumber pada Seminar Nasional Call For Pappers yang diselenggarakan oleh Perbanas Institute dengan tema “Rethinking of Business Model in the Innovation Era: A Consequence of Industry 4.0”, Rabu (27/2/219).

Kamis, 28 Februari 2019 12:10 WIB
Ketua DPRD Indragiri Hulu, Miswanto SE, menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang)  Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kecamatan Lubuk Batu Jaya Tahun 2020.

Rabu, 27 Februari 2019 20:07 WIB
Pemerintah Kabupaten Bengkalis merespon positif aspirasi yang disampaikan oleh komponen masyarakat saat digelarnya forum konsultasi publik penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Bengkalis tahun 2020.

Rabu, 27 Februari 2019 14:20 WIB
Komando Distrik Militer (Kodim) 0321 Rokan Hilir (Rohil) menggelar operasi Penegakan Ketertiban dan Yustisi Tahun 2019 di Makodim, Batu Enam, Bagansiapiapi, Rabu (27/2/2019).

Rabu, 27 Februari 2019 07:19 WIB
Kejaksaan Negeri (Kejari) Rokan Hilir (Rohil) di bawah pimpinan Gaos Wicaksono SH MH selama ini selalu membangun hubungan baik dengan para awak media yang ada di Rohil.

Selasa, 26 Februari 2019 19:01 WIB
Wakil Bupati Indragiri Hulu H Khairizal SE M.Si menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kecamatan Seberida tahun 2019.

Selasa, 26 Februari 2019 17:55 WIB
Pelantikan dan Pengukuhan Pengurus Ikatan Keluarga Melayu Riau (IKMR) Kompleks PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) Periode 2018-2021 berlangsung di Hotel Unigraha, Kabupaten Pelalawan, Senin (25/02/2019) malam.

Selasa, 26 Februari 2019 15:47 WIB
Dinas Perumahan dan Pemukiman Rakyat (Perkim) Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) menggelar Forum Rencana Kerja Perangkat Daerah (RKPD) tahun 2020 di aula Kantor Perkim, Batu Enam, Bagansiapiapi, Selasa (26/2/2019)

Selasa, 26 Februari 2019 14:46 WIB
Polres Siak menggelar Istighosah dan Tabliqh Akbar di halaman Mapolres Siak di Kecamatan Dayun, Senin (25/2/2019) malam.

Senin, 25 Februari 2019 21:48 WIB
Camat Kuantan Mudik Jevrian Apriadi menyampaikan dua usulan pengembangan destinasi wisata di daerahnya yaitu Air Terjun Patisoni di Desa Seberang Cengar dan Air Terjun Dangku di Desa Pantai.

Senin, 25 Februari 2019 20:38 WIB
Lembaga Permasyarakatan (Lapas) Kelas II B Pasirpengeraian, terus berupaya meningkatkan layanan publik bagi para pengunjung demi mewujudkan Lapas sebagai wilayah Zona Integritas, Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM).

Senin, 25 Februari 2019 20:14 WIB
Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru menggelar Pelatihan Implementasi Penguatan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) selama tiga hari di Hotel Grand Central Pekanbaru, Senin (25/2/2019).

Senin, 25 Februari 2019 14:20 WIB
Kejaksaan Negeri (Kejari) Rokan Hilir (Rohil) kembali melaksanakan program Jaksa Masuk Sekolah (JMS). Kali ini Kejari Rohil mengunjungi SMAN 1 Bagansiapiapi, Senin (25/2/2019).

Senin, 25 Februari 2019 09:18 WIB
Dewan Pembina Pusat Senkom Mitra Polri, Irjen Pol (Purn) Drs H Sriyono, mengapresiasi perhatian serta dukungan Bupati Inhu H Yopi Arianto terhadap keberadaan Senkom  Mitra Polri.

Minggu, 24 Februari 2019 22:15 WIB
Tidak hanya rute baru di Jalan Garuda Sakti yang diusulkan akan dilewati Bus Trans Metro Pekanbaru (TMP), rute lain yang akan dilalui diantaranya Jalan Air Hitam dan Jalan Kubang.

Minggu, 24 Februari 2019 21:26 WIB
Kegiatan Millenial Road Safety Festival (MRSF) 2019 di Kota Telukkuantan, Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing), Ahad (24/2/2019) dihadiri ribuan peserta. Acara yang dipusatkan di Taman Jalur ini dibuka Bupati Kuansing Mursini.

Minggu, 24 Februari 2019 21:18 WIB
Ribuan orang memadati Lapangan Taman Bukit Gelanggang dalam kegiatan Milennial Road Safety Festival (MRSF) yang dilaksanakan Satlantas Polres Dumai, pada Ahad (24/02/2019).

Minggu, 24 Februari 2019 20:00 WIB
Gelaran Millenial Road Safety Festival (MRSF) 2019 yang merupakan ajang kampanye keselamatan berkendaraan, Polres Pelalawan disambut antusias oleh seribuan peserta.

Sabtu, 23 Februari 2019 09:56 WIB
Di hadapan Bupati Kuantan Singingi (Kuansing), Mursini, seluruh kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemerintahan Kabupaten Kuansing melaksanakan penandatanganan pakta integritas, perjanjian kinerja dan peningkatan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) Kabupaten Kuansing Tahun 2019.

Jum'at, 22 Februari 2019 22:37 WIB
Penyelenggaraan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) tingkat kecamatan di Kabupaten Inhu telah menginjak hari ketujuh. Keantusiasan warga masyarakat untuk hadir dalam forum musyawarah rencana pembangunan itu pun diapresiasi Bupati Inhu H Yopi Arianto SE.

Jum'at, 22 Februari 2019 22:16 WIB
Guna meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) di bidang ilmu kesehahatan khususnya bagi mahasiswa yang ada di Kabupaten Bengkalis, Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Komite Nasioanal Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Bengkalis, menggelar Seminar Kesehatan Internasional, Sabtu (22/2/2019).

Jum'at, 22 Februari 2019 21:19 WIB
Untuk memenuhi kebutuhan air bersih bagi masyarakatnya, Bupati Bengkalis Amril Mukminin SE, MM tampaknya tak main-main dalam memberi pelayanan.

Jum'at, 22 Februari 2019 19:04 WIB
Warga Desa Alang Kepayang Kecamatan Rengat Barat, Kabupaten Indragiri Hulu, Riau membutuhkan pembangunan sarana dermaga. Dermaga ini sangat dibutuhkan agar memudahkan transportasi warga terutama warga RT 01 menuju ke dusun RT 02.

Jum'at, 22 Februari 2019 16:47 WIB
Jumat Peduli Polres Pelalawan
Program Jumat Peduli jajaran Polsek Langgam, Pelalawan kali ini menyambangi Desa Pangkalan Gondai, Jumat (22/2/2019).

Jum'at, 22 Februari 2019 14:32 WIB
Karyawan Lost Prevention and Control (LP&C) PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP) berhasil meraih peringkat kedua dalam Kompetisi Cepat Tepat Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) yang diadakan Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Provinsi Riau.

Jum'at, 22 Februari 2019 10:31 WIB
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Rokan Hulu melaksanakan kegiatan pencanangan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) tahun 2019, Kamis (21/2/2019).

Jum'at, 22 Februari 2019 09:15 WIB
adan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Bengkalis menggelar workshop bersama Sekretariat DPRD Bengkalis guna menindaklanjuti proses perencanaan pembangunan berbasis e-Planning.

Kamis, 21 Februari 2019 22:15 WIB
Camat Rengat Barat, Kabupaten Indragiri Hulu, Hendry S.Sos meninjau lokasi rencana pembangunan jembatan Alang Kepayang. Kunjungan tersebut dilakukan dalam rangka melakukan sosialisasi kepada masyarakat.

Kamis, 21 Februari 2019 20:16 WIB
Layanan perekaman E-KTP keliling yang dilakukan Disdukcapil di beberapa wilayah kecamatan di Kota Pekanbaru setidaknya telah membuat 663 warga sudah melakukan perekaman.

Kamis, 21 Februari 2019 19:48 WIB
Selain potensi yang dapat dikembangkan, desa/kelurahan di Riau juga tidak luput dari beragam permasalahan yang dapat menjadi kendala sekaligus tantangan desa/kelurahan.

Kamis, 21 Februari 2019 17:31 WIB
Dari 243 jabatan Kepala Sekolah (Kepsek) di Kota Pekanbaru yang diassesment, 90 orang diantaranya adalah guru biasa yang dinyatakan lulus. Nantinya, nama-nama guru yang mengikuti assessment akan segera dilaporkan ke Walikota Pekanbaru, Firdaus.

Kamis, 21 Februari 2019 08:29 WIB
Komando Distrik Militer (Kodim) 0321 Rokan Hilir (Rohil) menggelar acara pembinaan Netralitas TNI pada pelaksanaan Pemilihan Legislatif serta Pemilihan Presiden (Pilpres) tahun 2019, Rabu (20/1/2019) Siang di aula Makodim, Bagansiapiapi.

Rabu, 20 Februari 2019 22:28 WIB
Dinas Perindustrian dan Perdagangan (DPP) Kota Pekanbaru akan segera menyerahkan pengelolaan tiga pasar yang selama ini menjadi tanggungjawab UPTD Pasar. Ketiga pasar yang akan diserahkan yakni Pasar Rumbai, Limapuluh dan Simpang Baru.

Rabu, 20 Februari 2019 21:40 WIB
Dinas Pertanian dan Perikanan Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) mengukuhkan Kelompok Jabatan Fungsional Kabupaten (KJFK).

cakaplah-mpr.jpeg
Jumat, 29 September 2023
Komisi II Usul Kementerian ATR/BPN dan KLHK Kolaborasi Selesaikan Redistribusi Tanah
Jumat, 29 September 2023
Setjen DPR Berikan Perhatian Terhadap Pensiunan Melalui P3S
Kamis, 28 September 2023
TikTok Shop Cs Dilarang, Ketua DPR Berharap Aturan Baru Ciptakan Keseimbangan Pasar Digital dan Konvensional
Kamis, 21 September 2023
Ancaman DBD Meningkat, Puan Dorong Sosialisasi Masif Tekan Risiko Kematian

MPR RI lainnya ...
Berita Pilihan
Selasa, 26 April 2022
DPRD Dukung Pemprov Riau Tindak Tegas PKS Nakal, Kalau Melanggar Cabut Izin !
Selasa, 26 April 2022
Polemik Rotasi AKD DPRD Riau, Sugeng Pranoto: Hari Kamis Paripurna
Selasa, 26 April 2022
Sikapi Turunnya Harga Sawit di Riau, Ini Upaya Gubri
Selasa, 26 April 2022
CPNS dan PPPK Baru di Rohul Dipastikan Tak Terima THR, Ini Sebabnya...
Selasa, 26 April 2022
Sambut Mudik Lebaran, HK Operasikan 2 Ruas JTTS, Termasuk Tol Pekanbaru-Bangkinang
Senin, 28 Maret 2022
Ibu Muda Ini Ditangkap Polisi Usai Simpan Narkotika di Kandang Anjing
Minggu, 27 Maret 2022
Polda Riau Tingkatkan Kasus Jembatan Selat Rengit Meranti ke Penyidikan
Selasa, 26 April 2022
PPKM Level 2 Kota Pekanbaru Berlanjut hingga 9 Mei
Selasa, 26 April 2022
Parisman: 10 Tahun Visioner yang Menenggelamkan Pekanbaru
AMSI
Topik
Selasa, 07 November 2023
Riau Terima Penghargaan Bhumandala Award 2023
Senin, 12 Desember 2022
Kapolda Riau Resmikan Kantor Pelayanan Terpadu Polres Rohil di Bagansiapiapi
Selasa, 08 Januari 2019
Penerimaan Pajak Air Tanah Pekanbaru 2018 Meningkat
Minggu, 06 Januari 2019
Mega Training 'Magnet Rezeki'

CAKAPLAH TV lainnya ...
Sabtu, 01 Juni 2024
Aryaduta Pekanbaru Hadirkan Makanan Khas Sumatera Barat dalam Program Sap7a Rasa
Sabtu, 01 Juni 2024
Telkomsel Nonton Bareng Serentak di 13 Kota, Apresiasi bagi Pelanggan Setia Telkomsel Prestige
Jumat, 31 Mei 2024
Beri Pembinaan Pegawai Kemenag di Riau, Wamenag RI Sampaikan Hal Ini
Jumat, 31 Mei 2024
Baru Menjabat, Kapolsek TPTM Langsung Gelar Giat Jumat Curhat Bersama Tomas, Toga dan Masyarakat

Serantau lainnya ...
Rabu, 22 Mei 2024
Budaya 'Tumpuk Tengah', Kebiasaan Baik yang Viral di Media Sosial
Rabu, 22 Mei 2024
Sejarah Vape Pertama di Indonesia dan Perkembangannya
Minggu, 07 April 2024
Pererat Silaturahmi, Siwo PWI Riau Gelar Buka Bersama BJB dan PSSI
Kamis, 04 April 2024
5 Ide Resep Masakan Pakai Rice Cooker, Cocok untuk Anak Kos!

Gaya Hidup lainnya ...
Kamis, 02 Maret 2023
Wadah Menyalurkan Bakat, Ketua DPRD Riau Yulisman Hadiri Festival Musik Akustik di SMA Negeri 1 Pasir Penyu Inhu
Rabu, 01 Maret 2023
Rapat Paripurna, DPRD Provinsi Riau Umumkan Reses Masa Persidangan I Tahun 2023
Selasa, 28 Februari 2023
Kunjungi Kemendikbud, Komisi V DPRD Riau Bahas Persoalan PPDB
Kamis, 23 Februari 2023
Disdik Gelar Pelatihan Penguatan Profil Pelajar Pancasila Bagi Guru SD Se-Kota Pekanbaru

Advertorial lainnya ...
Selasa, 28 Mei 2024
5 Rekomendasi Laptop Lenovo 5 Jutaan, Cocok untuk Pelajar!
Jumat, 17 Mei 2024
Topup Diamond FF Murah Solusi Hemat untuk Gamer Free Fire
Jumat, 17 Mei 2024
Top Up PUBG untuk Pemula: Panduan Lengkap dan Langkah-Langkah Mudah
Kamis, 25 April 2024
Rekomendasi HP Samsung Terbaik di Harga 2 Jutaan, Apa Saja?

Tekno dan Sains lainnya ...
Selasa, 28 Mei 2024
Solusi Chatbot WhatsApp untuk Industri Kesehatan dan Layanan Medis
Selasa, 21 Mei 2024
Tips Memilih Klinik Gigi yang Tepat untuk Anda dan Keluarga
Kamis, 18 April 2024
Ini Dia Manfaat Merawat Gigi, Yuk, Kunjungi Klinik Gigi Terdekat Sekarang!
Kamis, 22 Februari 2024
Pemula di Dunia Yoga? Inilah Panduan Cara Memilih Matras Yoga yang Tepat

Kesehatan dan Keluarga lainnya ...
Sabtu, 01 Juni 2024
Dua Anak Riau Raih Gelar Sarjana di Kota Para Wali, Yaman
Kamis, 30 Mei 2024
Tingkatkan Kolaborasi Akademik dan Inovasi Internasional FT UMRI Kunjungi Universiti Teknikal Malaysia Melaka
Rabu, 29 Mei 2024
UIR Gelar Student Fair, Bantu Calon Mahasiswa Pilih Prodi
Minggu, 26 Mei 2024
ADP Peringati Harlah Ke-3, Transformasi dan Kontribusi bagi Dunia Akademik

Kampus lainnya ...
Rabu, 03 Mei 2023
Kompilasi Semarak Silaturahmi Satu HATI, CDN Bangkinang Santuni Anak Yatim
Rabu, 05 April 2023
Safari Ramadan, PT Musim Mas Salurkan Paket Sembako untuk Anak Yatim dan Fakir Miskin
Selasa, 04 April 2023
Telkomsel Siaga Rafi Sumbagteng Salurkan CSR untuk Panti Jompo bersama Dompet Dhuafa Riau
Jumat, 03 Maret 2023
Tingkatkan Kesehatan dan Budaya Lokal, Bank Mandiri Serahkan Bantuan ke Posyandu dan Grup Rebana

CSR lainnya ...
Jumat, 09 Februari 2024
Lika-liku 7 Perjalanan Asmara Ayu Ting Ting hingga Tunangan dengan Anggota TNI
Minggu, 28 Januari 2024
Huh Yunjin Bak Sehati Dengan Han So Hee Kala Cuma Pakai Dalaman Di Trailer LE SSERAFIM
Sabtu, 27 Januari 2024
Gigi Hadid dan Bradley Cooper Tak Sungkan Perlihatkan Kemesraan
Rabu, 24 Januari 2024
Park Ji-hyun Ungkap Persiapan Membinangi Drama Terbarunya

Selebriti lainnya ...

LW 2
Terpopuler

02

Minggu, 26 Mei 2024 05:00 WIB
Real Madrid Vs Real Betis, Imbang Tanpa Gol
Iklan CAKAPLAH
Foto
Rabu, 09 Oktober 2019
Jadi Pimpinan DPRD Siak Dari Partai PAN, Ini Sosok Fairuz
Rabu, 09 Oktober 2019
Indra Gunawan Akan Berjuang Untuk Masyarakat dan Loyal Terhadap Partai
Rabu, 09 Oktober 2019
Ternando Jadi Anggota DPRD Siak Termuda dan Suryono Terpilih Dengan Suara Terkecil
Rabu, 09 Oktober 2019
Reaksi Pimpinan DPRD Siak Terkait PTPN V Buang Limbah Sembarangan

Parlementaria Siak lainnya ...
Senin, 14 Agustus 2023
Pengurus Masjid Nurul Ikhlas Kubang Minta Tunjuk Ajar ke Wagubri
Sabtu, 12 Agustus 2023
Gebyar Kandis Bersholawat Bakal Dihadiri Ribuan Jemaah NU
Senin, 31 Juli 2023
Mualaf Riau Butuh Pembinaan, Begini Caranya...
Sabtu, 29 Juli 2023
Mantan Wawako Pekanbaru, Ayat Cahyadi Turut Saksikan Pengukuhan Pengurus Masjid Al-Hamidah Rejosari

Religi lainnya ...
Selasa, 30 April 2024
Kepala BKPSDM Pekanbaru Ucapkan Selamat Atas Penabalan Gelar Adat Kepada Kajati Riau
Senin, 29 April 2024
Kepala BKPSDM Pekanbaru Apresiasi Pekanbaru Juara Umum Gelaran MTQ Tingkat Provinsi Riau
Senin, 29 April 2024
Sekretaris Dinas LHK Kota Pekanbaru Hadiri Rapat SABER Pungli 2024
Jumat, 26 April 2024
Penerimaan CPNS dan PPPK Pekanbaru Dapat Persetujuan Prinsip dari Kemenpan RB

Galeri Foto lainnya ...
Indeks Berita
www www