Senin, 03 Juni 2024

Breaking News

  • Catatan Banjir Terparah, Bupati Zukri: Ini Harus jadi Perhatian Pemerintah Pusat   ●   
  • Jalan Sudirman Ujung Tergenang Banjir, PUPR Riau Turunkan Ekskavator Amfibi Bersihkan Parit   ●   
  • Akibat Galian IPAL, Jalan Ahmad Dahlan dan Balam Ujung Pekanbaru Ambruk   ●   
  • Berhasrat Ikut Pilgub Riau, Syamsurizal Incar Septina jadi Wakil

Pemerintahan
Selasa, 09 Mei 2017 12:11 WIB
Banjir di Jalan Ambu-Ambu, RT 02 dan RT 03 RW 03 Kelurahan Tangkerang Barat terjadi hampir setiap kali hujan lebat. Dalam 2 minggu ini saja sudah 4 kali mengalami banjir besar.

Selasa, 09 Mei 2017 12:05 WIB
Kota Dumai mengaku belum siap menyelenggarakan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tinggat Provinsi Riau tahun 2017. Karena itu, MTQ kali ini akan dihelat kembali di Kota Pekanbaru.

Selasa, 09 Mei 2017 10:33 WIB
Hujan deras yang melanda Kota Pekanbaru membuat razia KTP di jalan Yos Sudarso Pekanbaru terpaksa ditunda. Selain merazia KTP, tim yustisi juga membantu mencari tahanan yang kabur dari rutan sialang bungkuk Pekanbaru.

Selasa, 09 Mei 2017 10:27 WIB
Hujan, Pekanbaru Banjir Lagi
Hujan lebat yang mengguyur Kota Pekanbaru dalam kurun waktu 1 jam telah membuat beberapa ruas jalan di Pekanbaru digenangi air. Buruknya sistem drainase dan aliran air di Pekanbaru membuat banjir tidak bisa dielakkan ketika hujan deras turun.

Selasa, 09 Mei 2017 09:28 WIB
Tim Yustisi Kota Pekanbaru yang terdiri dari Disdukcapil, Satpol-PP, Dishub Kota Pekanbaru dan pihak kepolisian, akan menggelar razia KTP di Jalan Yos Sudarso, Selasa (9/5/2017). Razia ini yang kedua kali digelar selama 2017.

Selasa, 09 Mei 2017 08:43 WIB
Pemerintah Provinsi Riau mencanangkan Program Kampung Iklim (ProKlim). Program ini diluncurkan kemarin di Desa Balam Jaya, Kecamatan Balai Jaya, Kabupaten Rokan Hilir.

Senin, 08 Mei 2017 22:07 WIB
Tidak hanya penolakan dari Organisasi Angkutan Darat (Organda) Kota Pekanbaru, keberadaan UberX di Kota Pekanbaru juga mendapat kecaman keras dari kalangan DPRD Kota Pekanbaru.

Senin, 08 Mei 2017 21:23 WIB
Dihapusnya Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) Nomor 27 tahun 2009 tentang Pedoman Penetapan Izin Gangguan di Daerah, Kemendagri menerbitkan Permendagri Nomor 22 tahun 2016.

Senin, 08 Mei 2017 17:56 WIB
Pernyataan Menko Polhukam Wiranto yang menyebutkan bahwa Pemerintah membubarkan Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) dianggap kezaliman terhadap ormas tersebut. Pasalnya pembubaran tersebut tidak melalui proses peradilan terlebih dahulu.

Senin, 08 Mei 2017 17:29 WIB
Sebanyak 334 Jemaah Calon Haji (JCH) Riau dipastikan gagal berangkat. Pasalnya, JCH yang sudah masuk no porsi tak kunjung melunasi BPIH tahap pertama hingga Jumat (5/5/2017).

Senin, 08 Mei 2017 17:10 WIB
Bus Air Senapelan (BAS) yang kini dikelola Pemerintah Kota Pekanbaru, kurang mendapat sambutan dari masyarakat sebagai sarana transportasi.

Senin, 08 Mei 2017 15:57 WIB
Sama seperti Gojek, Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Pekanbaru juga belum mengeluarkan izin operasional bagi UberX di Pekanbaru. Jika pihak UberX tetap beroperasi, maka keberadaan layanan transportasi ekonomi dengan armada roda empat atau mobil pribadi dianggap illegal.

Senin, 08 Mei 2017 10:13 WIB
Cerita Gubri Turun ke Daerah
Hanya untuk sekedar bertemu, bersalaman lalu kalau bisa berfoto bersama dengan seorang pemimpin, menjadi sebuah kebanggaan yang tiada tara, yang mungkin akan terus jadi kenangan sepanjang masa.

Minggu, 07 Mei 2017 12:11 WIB
Bagi masyarakat Pekanbaru yang masa berlaku KTP  akan berakhir tahun ini tidak perlu cemas. Pasalnya, masa berlaku E-KTP yang ada dikolom diberlaku seumur hidup dan tak perlu diperpanjang.

Minggu, 07 Mei 2017 11:33 WIB
Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Pekanbaru akan menambah mobil untuk mengangkut sampah di Pekanbaru. Karena saat ini mobil tersebut sudah tua dan banyak yang rusak.

Minggu, 07 Mei 2017 11:05 WIB
Dulu waktu kecil, Anda pasti pernah mendengar dongeng sebelum tidur. Tapi bagaimana kalau yang mendongeng itu Gubernur Riau (Gubri) H Arsyadjuliandi Rachman, orang nomor satu di Negeri Lancang Kuning?

Minggu, 07 Mei 2017 10:51 WIB
Kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di Pekanbaru triwulan pertama tahun 2017 mencapai 205 kasus dan 1 korban meninggal dunia.

Sabtu, 06 Mei 2017 16:25 WIB
Langkah gerak pembangunan di Kabupaten Pelalawan terus menunjukkan kemajuan. Dari sekedar kabupaten pecahan dari Kampar, saat ini Pelalawan justru mampu menjadi lebih baik. Dengan berbagai pembangunan dan peningkatan infrstruktur, Pelalawan sudah dilirik nasional. Bahkan, dengan fenomena alam yang khas yaitu Bono, Pelalawan sudah terkenal seantero dunia.

Sabtu, 06 Mei 2017 10:01 WIB
Siap-siap bagi pejabat tinggi Pratama yang saat ini masih menjabat sebagai Kepala Dinas, Biro dan Badan di lingkungan Pemprov Riau. Pasalnya Gubernur bakalan langsung mengevaluasi pejabat, dengan sistem Pitjob atau penunjukan langsung tanpa assessment.

Sabtu, 06 Mei 2017 08:00 WIB
Wakil Bupati Kepulauan Meranti H. Said Hasyim, mengimbau semua Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) untuk lebih gencar mengusulkan program kegiatannya kepada Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) dalam rangka meraih dana APBN.

Jum'at, 05 Mei 2017 20:27 WIB
Pengurus Forum Anak Nasional (FAN) Kabupaten Kampar periode 2017-2019 dibawah kepemimpinan Agung Maulana, resmi dikukuhkan, Jumat (5/5/2017).

Jum'at, 05 Mei 2017 19:32 WIB
Saat hujan deras mengguyur Pekanbaru, beberapa daerah kerap menjadi langganan banjir. Seperti di salah ruas Jalan Soebrantas, Jendral Sudirman, Lobak, Kaharudin Nasution, dan lainnya. Mampetnya drainase sering dijadikan alasan kenapa banjir ini terjadi.

Jum'at, 05 Mei 2017 15:34 WIB
Mengantisipasi keberadaan gelandangan dan pengemis (Gepeng) jelang Ramadan mendatang, Satpol-PP Kota Pekanbaru dan Dinas Sosial Kota Pekanbaru telah membentuk Tim Reaksi Cepat (TRC).

Jum'at, 05 Mei 2017 14:01 WIB
Setelah ada gambaran kapan pelantikan walikota dan wakil walikota Pekanbaru terpilih periode 2017-2022, pemerintah kota Pekanbaru mengusulkan kepada pemerintah provinsi Riau agar pelantikan Firdaus-Ayat digelar di GOR Gelanggang Remaja Jalan Sudirman, Pekanbaru.

Jum'at, 05 Mei 2017 11:32 WIB
Jika tidak ada aral melintang, pelantikan Walikota dan Wakil Walikota Pekanbaru terpilih periode 2017-2022 akan digelar sebelum bulan Ramadan. Berdasarkan informasi dari Kemendagri, pelantikan akan digelar Mei 2017.

Jum'at, 05 Mei 2017 11:19 WIB
Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman, belum menyelesaikan pemanggilan 27 calon pejabat tinggi pratama hasil assessment. Dijadwalkan dalam minggu ini akan diselesaikan sepulangnya gubernur dari tugas luar kota.

Jum'at, 05 Mei 2017 10:49 WIB
Masih ingat dengan oknum PNS Disdukcapil Kota Pekanbaru yang terjaring OTT tim Saber Pungli Kota Pekanbaru? Ya, oknum PNS berinisial FH kini diberhentikan sementara dan menerima sanksi.

Jum'at, 05 Mei 2017 09:42 WIB
Jelang bulan Ramadan, Dinas Perhubungan Kota Pekanbaru akan memperbaiki listrik Penerangan Jalan Umum yang padam, baik di jalan-jalan protokol maupun kawasan padat penduduk di Pekanbaru.

Kamis, 04 Mei 2017 19:39 WIB
Bupati Pelalawan HM Harris serius membawa Pelalawan dan Riau untuk bisa dilirik nasional. Difasilitasi Presiden Joko Widodo, HM Harris bertemu langsung Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappennas) RI Bambang Brodjonegoro

Kamis, 04 Mei 2017 18:09 WIB
Semakin maraknya gelandangan, pengemis dan pemulung (Gepeng), di Kota Pekanbaru dan daerah lainnya, membuat Pemerintah Provinsi Riau berencana menertibkan, dengan pendataan langsung turun ke lapangan melalui Dinas Sosial.

Kamis, 04 Mei 2017 17:38 WIB
Kinerja manajemen dan direksi Bank Riau Kepri akhir-akhir ini banyak menjadi sorotan berbagai pihak. Tak hanya sisi pelayanan yang menuai kritik nasabah, minimnya inovasi untuk pengembangan bisnis planning juga turut jadi sorotan.

Kamis, 04 Mei 2017 17:05 WIB
Meski belum mengantongi izin operasional dari Dinas Perhubungan Kota Pekanbaru, keberadaan ojek berbasis aplikasi, Gojek, sudah beroperasi di daerah ini.

Kamis, 04 Mei 2017 16:45 WIB
Program Pemerintah Kota Pekanbaru yang melarang Pegawai Negeri Sipil (PNS) membawa kenderaannya ke kantor, hingga kini masih dilanggar. Instruksi Walikota Pekanbaru tentang program Kamis Bersih Tanpa Polusi Asap (Kasihpapa), tetap tidak dipatuhi pegawai.

Kamis, 04 Mei 2017 13:18 WIB
Masyarakat Kota Pekanbaru mengeluhkan lambatnya proses pencetakan Kartu Tanda Penduduk (KTP) oleh Disdukcapil Kota Pekanbaru. Sementara dinas tersebut gencar melakukan razia. Ada apa?

Kamis, 04 Mei 2017 13:06 WIB
Tagihan listrik lampu Penerangan Jalan Umum di Pekanbaru mencapai Rp7 miliar dalam sebulan. Banyaknya PJU yang tidak menggunakan meterisasi disinyalir menjadi persoalan Dishub Kota Pekanbaru tidak tahu beban listrik yang dibayar.

Kamis, 04 Mei 2017 13:02 WIB
Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Pekanbaru mengklaim telah menerbitkan 700 izin pangkalan di Pekanbaru. Namun, meski jumlah pangkalan mencapai ratusan nyatanya keberadaan gas elpiji 3 Kg masih sering langka di Pekanbaru.

Kamis, 04 Mei 2017 12:42 WIB
H Ahmad Syah Harrofie
Nama Ahmad Syah Harofie sudah tak asing lagi bagi masyarakat Riau. Bejibun jabatan yang pernah ditapaki pria kelahiran Bagansiapiapi 57 tahun lalu ini. Dan ternyata, apa yang diraihnya selama ini ternyata berasal dari 'titik nol'. Jadi penjaja kue keliling dan guru ngaji pun pernah dilakoninya.

Kamis, 04 Mei 2017 09:27 WIB
Truk sampah yang mengangkut sampah di jalan Rajawali, Sukajadi terkesan sangat dipaksakan. Betapa tidak, kondisi truk yang terlihat rusak parah dibagian bodi, tapi tetap harus mengangkut sampah dan membuang sampah hingga ke TPA Muara Fajar.

Kamis, 04 Mei 2017 00:20 WIB
Pembangunan Science Technologypark (Technopark) di Kabupaten Pelalawan terus digesa. Bupati Pelalawan, HM Harris akan menemui Kepala Bappenas untuk membahas Tekhnopolitan dari berbagai aspek.

Rabu, 03 Mei 2017 16:58 WIB
Jelang Ramadan 1438 Hijriah, seluruh Camat di Pekanbaru diminta untuk segera menginformasikan titik-titik pasar Ramadan di tiap-tiap Kecamatan.

Rabu, 03 Mei 2017 15:29 WIB
Bus Air bantuan dari Kementerian Perhubungan RI yang diberi nama Bus Air Senapelan (BAS) dengan anggaran sebesar Rp2,2 miliar akan difungsikan kembali. Jika tidak ada aral melintang, BAS akan dioperasionalkan mulai Sabtu (6/5/2017) mendatang.

Rabu, 03 Mei 2017 11:00 WIB
Pemerintah Kota Pekanbaru masih kekurangan jumlah bus operasional. Dari kendaraan operasional yang ada, hanya ada dua bus yang dinilai layak pakai.

Rabu, 03 Mei 2017 07:52 WIB
Masih ingat dengan kejadian bus operasional milik Pemko Pekanbaru yang mengalami kecelakaan hingga masuk jurang di Kelok Sikumbang Kecamatan Batipuh, Tanah Datar, Sumatera Barat?

Selasa, 02 Mei 2017 22:08 WIB
Gubernur Riau (Gubri) H Arsyadjuliandi Rachman menemui Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arcandra Tahar malam ini (2/5/2017) di Kantor Kementerian ESDM, Jakarta.

Selasa, 02 Mei 2017 18:44 WIB
Sejak awal dibangun sekitar tahun 2009, Taman Labuai yang berlokasi di samping Purna MTQ Kota Pekanbaru Jalan Sudirman diperuntukkan menjadi tempat wisata kuliner.

Selasa, 02 Mei 2017 16:45 WIB
Posisi yang strategis dan sudah diakui dunia internasioal membuat Pekanbaru memiliki potensi menjadi kawasan ekonomi terkemuka kedepannya. Untuk menjawab tantangan tersebut, Pekanbaru menyiapkan Kawasan Industri Tenayanraya (KIT) sebagai centra industri terkemuka.

Selasa, 02 Mei 2017 15:19 WIB
Banjir yang melanda Kota Pekanbaru memang sudah sering terjadi. Bahkan, dampak banjir Senin (1/5/2017) malam, seluruh drainase tidak sanggup menampung air hingga menggenangi ruas jalan-jalan dan perumahan warga di Pekanbaru.

Selasa, 02 Mei 2017 12:12 WIB
Gubernur Riau turut berduka cita atas meninggalnya dua warga Pekanbaru‎ yang kesetrum listrik saat Kota Bertuah banjir akibat hujan disertai angin kencang, Ahad malam (1/5/2017).

Selasa, 02 Mei 2017 11:26 WIB
Hujan Turun Langsung Banjir
Beberapa ruas jalan protokol di Kota Pekanbaru tak beda dengan kolam saat hujan turun. Air tergenang hingga tak bisa dilintasi kenderaan. Genangan air tersebut diduga akibat drainase tak berfungsi baik.

Selasa, 02 Mei 2017 08:10 WIB
Penjabat Walikota Pekanbaru Edwar Sanger menyentil para pejabat teras Pemko Pekanbaru yang masih alergi saat dikonfirmasi oleh awak media. Ia heran, saat ini masih ada pejabat yang menolak diwawancarai wartawan.

Senin, 01 Mei 2017 15:19 WIB
HM Harris
Sebagai putra asli Riau, HM Harris terus ingin mengabdikan diri di Negeri Lancang Kuning ini. Sosoknya yang sederhana dan bersahaja, Bupati Pelalawan aktif ini memiliki segudang pengalaman yang cukup memuaskan.

Senin, 01 Mei 2017 10:56 WIB
Gubernur Provinsi Riau
Pribadinya yang low profile dan jarang diekspose, membuat namanya tak begitu populer di masyarakat. Sebagai orang nomor satu di Negeri Lancang Kuning, pria yang akrab disapa Andi Rachman itu lebih fokus bekerja saja.

Senin, 01 Mei 2017 09:53 WIB
Ribuan umat Muslim dari berbagai penjuru pulau di Kabupaten Indragiri Hilir, mulai berdatangan ke Desa Kampung Hidayat, Kabupaten Indragiri Hilir, untuk menghadiri Haul ke-80 Syek Abdurrahman Sidiq, Senin (1/5/2017).

Minggu, 30 April 2017 16:50 WIB
Gubernur Riau, H Arsyadjuliandi Rachman, mengakui ‎salama dua tahun lamanya tidak bisa melakukan pembangunan Rumah Layak Huni (RLH) lantaran terganjal regulasi.Tahun ini dianggarkan Rp150 miliar.

Minggu, 30 April 2017 12:32 WIB
Dari Workshop Tunas Integritas KPK
Penjabat Bupati Kampar H Syahrial Abdi mengatakan jangan ada lagi kesalahan dalam pengelolaan pemerintahan di Kampar. Karena KPK sudah memberikan pemahaman bagaimana mengelola pemerintahan yang baik dan bersih.

Minggu, 30 April 2017 12:10 WIB
Pihak kejati Riau sedang mengusut indikasi korupsi pembangunan taman integritas anti korupsi di Ruang Taman Hijau di Pekanbaru‎. Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman pun angkat bicara atas pengusutan tersebut.

Minggu, 30 April 2017 10:44 WIB
Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman, memastikan belum memanggil 5 Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk diwawancarai sebagai bagian dari asessment Pejabat Tinggi Pratama. Namun ia memastikan Mei nanti semuanya selesai.

Sabtu, 29 April 2017 20:46 WIB
Gubernur Riau Arsyadjuliandi Rachman disambut tari sombah-sombah oleh masyarakat Parna Duri saat menghadiri pesta Jubileum ke 50 tahun Pomparan Raja Naiambaton (Parna) Boru - Bere - Ibebere Duri dan sekitarnya

Sabtu, 29 April 2017 15:41 WIB
Masuk Triwulan Kedua
Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Riau Ahmad Hijazi, optimis serapan anggaran tahun 2017 ini lebih baik bila dibandingkan tahun 2016 lalu. Walaupun hingga triwulan kedua serapan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) baru mencapai 9,24 persen.

Sabtu, 29 April 2017 13:20 WIB
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau terus melakukan dorongan kepada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk cepat melaksanakan kegiatan di Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) tahun 2017.

cakaplah-mpr.jpeg
Jumat, 29 September 2023
Komisi II Usul Kementerian ATR/BPN dan KLHK Kolaborasi Selesaikan Redistribusi Tanah
Jumat, 29 September 2023
Setjen DPR Berikan Perhatian Terhadap Pensiunan Melalui P3S
Kamis, 28 September 2023
TikTok Shop Cs Dilarang, Ketua DPR Berharap Aturan Baru Ciptakan Keseimbangan Pasar Digital dan Konvensional
Kamis, 21 September 2023
Ancaman DBD Meningkat, Puan Dorong Sosialisasi Masif Tekan Risiko Kematian

MPR RI lainnya ...
Berita Pilihan
Selasa, 26 April 2022
DPRD Dukung Pemprov Riau Tindak Tegas PKS Nakal, Kalau Melanggar Cabut Izin !
Selasa, 26 April 2022
Polemik Rotasi AKD DPRD Riau, Sugeng Pranoto: Hari Kamis Paripurna
Selasa, 26 April 2022
Sikapi Turunnya Harga Sawit di Riau, Ini Upaya Gubri
Selasa, 26 April 2022
CPNS dan PPPK Baru di Rohul Dipastikan Tak Terima THR, Ini Sebabnya...
Selasa, 26 April 2022
Sambut Mudik Lebaran, HK Operasikan 2 Ruas JTTS, Termasuk Tol Pekanbaru-Bangkinang
Senin, 28 Maret 2022
Ibu Muda Ini Ditangkap Polisi Usai Simpan Narkotika di Kandang Anjing
Minggu, 27 Maret 2022
Polda Riau Tingkatkan Kasus Jembatan Selat Rengit Meranti ke Penyidikan
Selasa, 26 April 2022
PPKM Level 2 Kota Pekanbaru Berlanjut hingga 9 Mei
Selasa, 26 April 2022
Parisman: 10 Tahun Visioner yang Menenggelamkan Pekanbaru
Topik
Selasa, 07 November 2023
Riau Terima Penghargaan Bhumandala Award 2023
Senin, 12 Desember 2022
Kapolda Riau Resmikan Kantor Pelayanan Terpadu Polres Rohil di Bagansiapiapi
Selasa, 08 Januari 2019
Penerimaan Pajak Air Tanah Pekanbaru 2018 Meningkat
Minggu, 06 Januari 2019
Mega Training 'Magnet Rezeki'

CAKAPLAH TV lainnya ...
Minggu, 02 Juni 2024
PKD se-Kecamatan Pekanbaru Kota Resmi Dilantik, Yandi : Jaga Integritas
Sabtu, 01 Juni 2024
M Arsya Fadhillah Terpilih Aklamasi Jadi Ketum BPC HIPMI Kabupaten Bengkalis
Sabtu, 01 Juni 2024
MODENA Hadirkan Berbagai Produk Unggulan di SKY HOME Elektronik di Bagan Batu
Sabtu, 01 Juni 2024
Aryaduta Pekanbaru Hadirkan Makanan Khas Sumatera Barat dalam Program Sap7a Rasa

Serantau lainnya ...
Rabu, 22 Mei 2024
Budaya 'Tumpuk Tengah', Kebiasaan Baik yang Viral di Media Sosial
Rabu, 22 Mei 2024
Sejarah Vape Pertama di Indonesia dan Perkembangannya
Minggu, 07 April 2024
Pererat Silaturahmi, Siwo PWI Riau Gelar Buka Bersama BJB dan PSSI
Kamis, 04 April 2024
5 Ide Resep Masakan Pakai Rice Cooker, Cocok untuk Anak Kos!

Gaya Hidup lainnya ...
Kamis, 02 Maret 2023
Wadah Menyalurkan Bakat, Ketua DPRD Riau Yulisman Hadiri Festival Musik Akustik di SMA Negeri 1 Pasir Penyu Inhu
Rabu, 01 Maret 2023
Rapat Paripurna, DPRD Provinsi Riau Umumkan Reses Masa Persidangan I Tahun 2023
Selasa, 28 Februari 2023
Kunjungi Kemendikbud, Komisi V DPRD Riau Bahas Persoalan PPDB
Kamis, 23 Februari 2023
Disdik Gelar Pelatihan Penguatan Profil Pelajar Pancasila Bagi Guru SD Se-Kota Pekanbaru

Advertorial lainnya ...
Selasa, 28 Mei 2024
5 Rekomendasi Laptop Lenovo 5 Jutaan, Cocok untuk Pelajar!
Jumat, 17 Mei 2024
Topup Diamond FF Murah Solusi Hemat untuk Gamer Free Fire
Jumat, 17 Mei 2024
Top Up PUBG untuk Pemula: Panduan Lengkap dan Langkah-Langkah Mudah
Kamis, 25 April 2024
Rekomendasi HP Samsung Terbaik di Harga 2 Jutaan, Apa Saja?

Tekno dan Sains lainnya ...
Selasa, 28 Mei 2024
Solusi Chatbot WhatsApp untuk Industri Kesehatan dan Layanan Medis
Selasa, 21 Mei 2024
Tips Memilih Klinik Gigi yang Tepat untuk Anda dan Keluarga
Kamis, 18 April 2024
Ini Dia Manfaat Merawat Gigi, Yuk, Kunjungi Klinik Gigi Terdekat Sekarang!
Kamis, 22 Februari 2024
Pemula di Dunia Yoga? Inilah Panduan Cara Memilih Matras Yoga yang Tepat

Kesehatan dan Keluarga lainnya ...
Senin, 03 Juni 2024
PCR Resmikan Dua Prodi Baru, Ada Diskon Biaya Pembangunan hingga 50 Persen
Sabtu, 01 Juni 2024
Dua Anak Riau Raih Gelar Sarjana di Kota Para Wali, Yaman
Kamis, 30 Mei 2024
Tingkatkan Kolaborasi Akademik dan Inovasi Internasional FT UMRI Kunjungi Universiti Teknikal Malaysia Melaka
Rabu, 29 Mei 2024
UIR Gelar Student Fair, Bantu Calon Mahasiswa Pilih Prodi

Kampus lainnya ...
Rabu, 03 Mei 2023
Kompilasi Semarak Silaturahmi Satu HATI, CDN Bangkinang Santuni Anak Yatim
Rabu, 05 April 2023
Safari Ramadan, PT Musim Mas Salurkan Paket Sembako untuk Anak Yatim dan Fakir Miskin
Selasa, 04 April 2023
Telkomsel Siaga Rafi Sumbagteng Salurkan CSR untuk Panti Jompo bersama Dompet Dhuafa Riau
Jumat, 03 Maret 2023
Tingkatkan Kesehatan dan Budaya Lokal, Bank Mandiri Serahkan Bantuan ke Posyandu dan Grup Rebana

CSR lainnya ...
Jumat, 09 Februari 2024
Lika-liku 7 Perjalanan Asmara Ayu Ting Ting hingga Tunangan dengan Anggota TNI
Minggu, 28 Januari 2024
Huh Yunjin Bak Sehati Dengan Han So Hee Kala Cuma Pakai Dalaman Di Trailer LE SSERAFIM
Sabtu, 27 Januari 2024
Gigi Hadid dan Bradley Cooper Tak Sungkan Perlihatkan Kemesraan
Rabu, 24 Januari 2024
Park Ji-hyun Ungkap Persiapan Membinangi Drama Terbarunya

Selebriti lainnya ...

Terpopuler
Foto
Rabu, 09 Oktober 2019
Jadi Pimpinan DPRD Siak Dari Partai PAN, Ini Sosok Fairuz
Rabu, 09 Oktober 2019
Indra Gunawan Akan Berjuang Untuk Masyarakat dan Loyal Terhadap Partai
Rabu, 09 Oktober 2019
Ternando Jadi Anggota DPRD Siak Termuda dan Suryono Terpilih Dengan Suara Terkecil
Rabu, 09 Oktober 2019
Reaksi Pimpinan DPRD Siak Terkait PTPN V Buang Limbah Sembarangan

Parlementaria Siak lainnya ...
Senin, 14 Agustus 2023
Pengurus Masjid Nurul Ikhlas Kubang Minta Tunjuk Ajar ke Wagubri
Sabtu, 12 Agustus 2023
Gebyar Kandis Bersholawat Bakal Dihadiri Ribuan Jemaah NU
Senin, 31 Juli 2023
Mualaf Riau Butuh Pembinaan, Begini Caranya...
Sabtu, 29 Juli 2023
Mantan Wawako Pekanbaru, Ayat Cahyadi Turut Saksikan Pengukuhan Pengurus Masjid Al-Hamidah Rejosari

Religi lainnya ...
Selasa, 30 April 2024
Kepala BKPSDM Pekanbaru Ucapkan Selamat Atas Penabalan Gelar Adat Kepada Kajati Riau
Senin, 29 April 2024
Kepala BKPSDM Pekanbaru Apresiasi Pekanbaru Juara Umum Gelaran MTQ Tingkat Provinsi Riau
Senin, 29 April 2024
Sekretaris Dinas LHK Kota Pekanbaru Hadiri Rapat SABER Pungli 2024
Jumat, 26 April 2024
Penerimaan CPNS dan PPPK Pekanbaru Dapat Persetujuan Prinsip dari Kemenpan RB

Galeri Foto lainnya ...
Indeks Berita
www www